Rabu, 14 Oktober 2009

Casper in Memorian

Hari ini tanggal 14 Oktober 2009 merupakan hari penuh dengan kebahagiaan bagi kami. Itu terlihat dari setiap mata yang terpasang dari wajah yang penuh dengan semangat, tertawa, ceria, bahkan terharu bahwa hari ini kami telah menyadari kami mempunyai keluarga besar yang mempunyai kualitas solidaritas yang kuat. Mudah-mudahan itu bukan hanya omong kosong atau lelucon yang tak ada artinya sama sekali, Kami selalu berharap kami akan selalu bersama hingga salah satu angkatan diantara kami lulus dan meninggalkan kami dengan sebuah kenangan "Terindah" dari Keluarga Besar Casper ini.

Tak pernah terbayangkan oleh penulis andaikata hari ini penulis tidak menghadiri acara yang sudah dipersiapkan dengan susah payahnya oleh panitia tingkat 2 ( thank's your work)...!!! Mungkin kami tidak akan mendapatkan sebuah ilmu tentang kehidupan yang hanya memikirkan diri sendiri, kelompok sendiri, idealis, dan "stubborn". Anehnya kami temukan itu pada adik tingkat kami. ( applause for Casper-2, Casper-3, Casper-4). ( Jujur kami yang nulis Casper-1...he..he...).

Suasana keakraban begitu terasa diantara kami. Tegur sapa, Ta'aruf, Canda-tawa menghampiri kami hampir setiap detik ketika acara berlangsung, walaupun dengan konsep sederhana. Kebahagiaan kami bertambah dengan kedatangan Ka-Prodi, Dosen Wali, Puket 1,2, dan 3 yang memberikan apresiasi positif untuk kegiatan ini.
- Ibu. Hj. Reni Renia Devi, S.Kp.
- Ibu. Rosmiati, S.Kep., Ners.
- Bapak Dedi Supriadi, S.Kep., S. Sos., M.Kes.
- Bapak Nur Hidayat, SKM.
- Ibu Ns. Yuyun Rahayu, S.Kep.
- Ibu Yanti Srinayanti, S.Kep., Ners.
" Terima Kasih atas pengajaran Bapak/Ibu kepada kami selama ini. Dan Terima Kasih juga atas kedatangan Bapak/Ibu ditengah kesibukannya masing-masing".

Berbagai acara yang telah direncanakan telah dilalui oleh semua Keluarga Besar Casper mulai dari pembukaan, berbagai sambutan, ramah-tamah, ta'aruf, foto bareng casper per-angkatan, sampai acara yang di tunggu2 yaitu mengisi kekosongan "gaster" alias makan, sampai pada puncak acara pulang ke habitatnya masing2.

Oleh sebab itu penulis telah siapkan kenang-kenangan pada acara ini dengan Tema " Casper at Halal Bil Halal" yang bertempat di PASUNDAN RESTO. Semoga dengan acara ini bisa menjadikan sebuah media untuk memulai membangun "Generation and Regeneration of Casper". Berikut adalah hasil dokumentasi dari fotografer amatir Casper (Anjar Dadoz) Thank's Bro kerja kerasnya...HaHaHa....!!! Sekali Lagi Thank's for All.

"Kami tak pernah merasa sendiri, karena kami selalu Bersama".

FOTO DOSEN BESERTA DIREKTORAT STIKes MUHAMMADIYAH CIAMIS





FOTO MAHASISWA S1 KEPERAWATAN ANGKATAN I



FOTO MAHASISWA S1 KEPERAWATAN ANGKATAN II


 
 
FOTO MAHASISWA S1 KEPERAWATAN ANGKATAN III



FOTO MAHASISWA S1 KEPERAWATAN ANGKATAN IV


 
 
 
maaf sebelumnya,bila ingin melihat foto2 acara yang lengkap,silahkan lihat di Facebook S1 Keperawatan:casper_mucis@yahoo.com


7 komentar:

  1. sory fotonya nyusul,..mudah-mudahan belum ada yang buka.

    BalasHapus
  2. ya d tunggu, oya klo untuk desain jaket apa boleh ikut menyumbang ide????

    BalasHapus
  3. oke boleh, sangat di tunggu tuh, lebih banyak desain + harga kompetitif, hasilnya pasti lebih oke!!! di tunggu bro (klo bisa buat desain ada print out + contoh bahan).

    BalasHapus
  4. Kegiatan-kegiatan positif seperti ini harus ditingkatkan lagi, minimal 1 bulan sekali kita adakan acara-acara khusus seperti bedah buku atau apapun yang bersifat keilmuan atau apapun agar kekeluargaan S1 Keperawatan lebih erat lagi,,

    BalasHapus
  5. ya,qt zg setuju tiap bulan diadain kumpul"tp acaranya terkesan ke"luargaan yang penting modalnya k0mpak dlu..............

    BalasHapus
  6. setuju bangetz tuh,...palagi di isi dengan kegiatan yang bisa membangun semangat kekompakan, tapi usaha'in tanpa harus ngeluarin uang saku yah...Heu..Heu...!! sukses terus ya buat CASPER.

    BalasHapus
  7. maav kayanya untuk sebuah acara kita mesti ada pengorbanan...atau barangkali temen2 yang mau donatur bisa jadi alternatif bagus tuh...WkWkwk....!!! silahkan yang nau pahala tinggal daftar z....!!!!

    BalasHapus